Nowela Diperiksa Perkara DNA Pro, Ternyata Begini Keterkaitannya
Jumat, 22 April 2022 – 23:04 WIB

Penyanyi Nowela Elizabeth Auparay seusai menjalani pemeriksaan di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta, Jumat (22/4). Nowela diperiksa sebagai saksi kasus investasi bodong DNA Pro. Foto : Ricardo
Disinggung soal upah yang diterima atas penampilannya tersebut, Nowela enggan membeberkan.
"Adalah," ucap penyanyi kelahiran Wamena tersebut.
Adapun Nowela Auparay bukan satu-satunya selebritas tanah Air yang diperiksa terkait kasus tersebut.
Musisi Yosi Project Pop juga diperiksa sebagai saksi di hari yang sama dengan Nowela.
Kemudian, pasangan Rizky Billar dan Lesti Kejora, serta Rossa sudah terlebih dahulu menjalani pemeriksaan terkait kasus itu.
Dalam perkara kasus DNA Pro, penyidik menetapkan 12 orang sebagai tersangka, yakni inisial YS, RU, RS, RK, FR, AB, ZII, JG, ST, FE, AS, dan DV. (mcr7/jpnn)
Penyanyi Nowela turut diperiksa sebagai saksi atas kasus dugaan penipuan robot trading DNA Pro.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Sopir Ojol Diperiksa Bareskrim dalam Kasus Teror di Tempo, Begini Pengakuannya
- Kasus Pagar Laut di Bekasi, 9 Orang Jadi Tersangka