Nuh Janji Sikat Pungli Uji Kompetensi
Senin, 05 Maret 2012 – 20:40 WIB
Ia mengingatkan bahwa pungli tidak akan dapat mempengaruhi keputusan pemerintah. Misalnya pungli oleh oknum di daerah yang menjanjikan kelulusan uji kompetensi guru. Padahal, pihak yang menentukan kelulusan adalah Kemdikbud.
Baca Juga:
"Sebaiknya masyarakat mulai saat ini harus lebih cerdas. Penentuan kelulusan ada di Kemdikbud. Hal ini penting untuk diketahui, karena agar guru tidak dibodohi," imbuhnya.(cha/jpnn)
JAKARTA - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Mohammad Nuh menegaskan bahwa kementrian yang dipimpinnya akan melawan aksi pungutan liar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit
- Dukung Gerakan Literasi Heka Leka, Anies Baswedan Bicara Potensi Anak-anak Maluku
- Research Week 2024: Apresiasi Kinerja Dosen Untar Hasilkan Karya Ilmiah Berkualitas
- Adaro Donasikan Paket Seragam Sekolah Senilai Rp 2,4 Miliar untuk Anak Kurang Mampu