Nuh Klaim Daerah Tak Mau Bubarkan RSBI

Nuh Klaim Daerah Tak Mau Bubarkan RSBI
Nuh Klaim Daerah Tak Mau Bubarkan RSBI
Namun begitu, mantan Rektor ITS ini mengatakan, evaluasi yang dilakukan pemerintah terhadap RSBI ini tidak hanya di dalam masalah pengelolaannya saja. Akan tetapi, terkait delapan standar nasional pendidikan. Antara lain, standar isi, standar kompetensi lulusan, standar tenaga pendidik dan kependidikan, standar proses, standar sarana dan prasarana,   standar pembiayaan, standar pengelolaan, dan standar penilaian pendidikan.

"Dari kedelapan standar itu semua kita nilai untuk menentukan kategori. Jika memang RSBI itu terbukti tidak memenuhi kedelapan standar tersebut maka berhak diturunkan statusnya," tandas Nuh.(cha/jpnn)

DEPOK - Maraknya kabar penolakan dan pembubaran pendirian sekolah berstatus Rintisan Sekolah Berstandar Internasional (RSBI) dinilai Kementerian


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News