Nuh Paparkan Kurikulum Di Depan ARB
Senin, 18 Februari 2013 – 13:10 WIB

Mendikbud Mohammad Nuh memaparkan gambaran perubahan kurikulum 2013 dalam diskusi publik tentang kurikulum 2013 yang diadakan sempena HUT ke-45 Fraksi Partai Golkar di DPR. Foto: M Fathra Nazrul Islam/JPNN
JAKARTA - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh memaparkan rencana perubahan kurikulum 2013 dalam diskusi publik yang diadakan sempena HUT ke 45 Fraksi Partai Golkar di DPR RI, Senin (18/2). Mendikbud Mohammad Nuh mengaku sangat mengapresiasi digelarnya diskusi itu, di tengah persiapan pelaksanaan kurikulum 2013 yang tengah dilakukan Kemendikbud dan jajarannya.
Diskusi yang mengangkat tema "Mampukah kurikulum 2013 menjawab tantangan generasi emas 2045?" Itu dihadiri langsung oleh Ketua Umum Partai Golkar, Aburiza Bakrie beserta jajarannya.
Selain itu, Fraksi PG juga menghadirkan sejumlah nara sumber dari kalangan pendidik, seperti Ketua Umum PGRI, Sulistyo, Sekjen FSGI, Retno Listyarti hingga Prof. Abduh Zen dari Universitas Paramadina.
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh memaparkan rencana perubahan kurikulum 2013 dalam diskusi publik yang diadakan sempena HUT
BERITA TERKAIT
- Pengurus DPP Partai Hanura Akan Dikukuhkan, Benny Rhamdani: Kami Undang Presiden Hingga Kepala Daerah
- Fraksi PKB Berharap MK Tolak Gugatan Terkait PAW Anggota DPR
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin