Nuh Perintahkan Community College Dikembangkan
Jumat, 24 Februari 2012 – 17:06 WIB
Dijelaskan, community college yang merupakan sentra pendidikan keterampilan bagi lulusan SMA/SMK/MA sederajat ini, diharapkan mampu memberi bekal kecakapan sehingga lulusannya mampu mandiri. Mereka akan ditraining secara khusus sehingga diharapkan mampu membuka lapangan kerja atau ikut bekerja baik didalam maupun luar negeri.
Baca Juga:
"Anak-anak SMK pun juga harus diberikan kesempatan untuk naik ke jenjang yang lebih tinggi. Terus jalin kerja sama dengan industri," katanya. (cha/jpnn)
JAKARTA - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh menerangkan, tradisi meneliti di pendidikan tinggi di Indonesia harus dikembangkan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut