Nuning Kertopati Berikan PR kepada Mayjen Maruli sebagai Pangkostrad
Sabtu, 22 Januari 2022 – 19:47 WIB

Pengamat Militer dan Intelijen Dr. Susaningtyas Kertopati (Nuning Kertopati). Foto: Dok. JPNN
Mantan anggota Komisi I DPR itu juga berharap Mayjen Maruli bisa meningkatkan pengetahuan teknologi informasi serta situasi dan kondisi negara yang mengalami lonjakan kasus Covid-19.
"Meningkatkan kemampuan intelijen serta interoprabilitas prajurit dan perwira," tegas Nuning.(mcr9/jpnn)
Pengamat Militer dan Intelijen Nuning Kertopati memberikan saran kepada Mayjen Maruli sebagai Pangkostrad, Sabtu (22/1).
Redaktur : Friederich
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Kerja Sama Dedi Mulyadi & KSAD Dinilai Melanggar UU TNI
- Bela Kenaikan Pangkat Teddy Seskab, KSAD: Kewenangan Panglima TNI dan Saya
- Begini Modus Eks Juru Bayar Kostrad Dapat Kredit Fiktif BRIguna, Oalah
- Kongkalikong demi Kredit Fiktif dari BRI, Eks Juru Bayar Kostrad Didakwa Korupsi
- Karmina Ubur-Ubur Ikan Lele ala Jenderal Maruli
- Ada Inpres Penghematan, KSAD Sebut Tidak Ada Pemotongan Anggaran