Nunun Disebut Sebagai Simpatisan PDIP
Selasa, 10 Mei 2011 – 06:16 WIB
JAKARTA - Satu lagi fakta terkuak terkait fasilitator pemberi suap dalam kasus cek perjalanan, Nunun Nurbaeti Daradjatun. Melalui kesaksian mantan bawahan Nunun, Arie Malangjudo, istri politikus PKS Adang Daradjatun tersebut disebut sebagai simpatisan PDIP. PDIP," ungkap Arie di hadapan majelis hakim.
Hal itu diungkapkan Arie, dalam persidangan dua terdakwa kasus suap dari PPP, Danial Tanjung dan Sofyan Usman, Senin (9/5). Mantan Direktur PT Wahana Esa Sejati itu mengungkapkan fakta tersebut ketika majelis hakim Pengadilan Tipikor menanyakan mengenai maksud Nunun memberikan tas kantong belanja berisi amplop cek kepada anggota dewan pada tahun 2004 melalui dirinya.
Baca Juga:
Arie pun mengaku kerap diminta menyampaikan titipan paket untuk politisi oleh mantan bosnya tersebut. Namun, dia mengaku tidak tahu menahu soal isi paket tersebut.
"Justru ketika itu sedang bersamaan dengan adanya pilpres (pemilihan presiden). Beliau juga dapat tugas. Karena pada saat itu, yang saya tahu, beliau simpatisan
Baca Juga:
JAKARTA - Satu lagi fakta terkuak terkait fasilitator pemberi suap dalam kasus cek perjalanan, Nunun Nurbaeti Daradjatun. Melalui kesaksian mantan
BERITA TERKAIT
- Dompet Dhuafa & PARFI 56 Teken Kerja Sama Kampanye Kemanusiaan dan Pemberdayaan Budaya
- 3 Usulan Gubernur agar Seluruh Honorer jadi PPPK, Tanpa Sisa, Jos!
- 5 Berita Terpopuler: 1,7 Juta Honorer dapat NIP PPPK & Paruh Waktu, tetapi Kode R2/L yang Batal Lulus, yang Curang Susah Tidur
- Sisa Honorer yang Harus Terserap PPPK 2024 Tahap 2 Masih Membeludak, Oh
- Siswa di Makassar Diberi Hadiah Jika Menghabiskan Makan Bergizi Gratis
- 4 Orang Tewas Dalam Insiden Kecelakaan Bus Pariwisata di Kota Batu