Nurdin Bakal Digulingkan di Nusa Dua
Kamis, 20 Januari 2011 – 09:19 WIB

Spansuk politik yang dipasang di Stadion Bukit Jalil, Malaysia saat laga Timnas Indonesia v Malaysia, beberapa waktu lalu. Foto: Hendra Eka/Jawa pos
MALANG -- Kongres tahunan PB PSSI di Nusa Dua Bali, kemungkinan besar bakal dijadikan ajang mengganti Nurdin Halid. Kendati kongres dua hari itu agendanya hanya membahas kinerja tahun 2010 dan progam kinerja 2011, tetapi isu penggantian Nurdin cukup menguat. Secara rinci, Ahmad yang ketika itu tengah berada di Bandung itu, menceritakan rencana pelaksanaan kongres di Nusa Dua Bali. Sejak PSSI memberlakukan sistem statute, maka pelaksanaan kongres tahunan dibagi dalam dua kategori. Pertama hanya membahas kinerja dan kedua membahas soal pengurus.
Dikonfirmasi soal di atas Ahmad Riyan, membenarkan. Menurut Ketua Bidang Organisasi PSSI Jatim ini, bisa saja kongres tahunan akan diteruskan menjadi kongres pergantian pengurus PSSI. Termasuk mencarikan pengganti Nurdin Halid, selaku Ketua Umum PSSI.
Baca Juga:
‘’Kalau kondisi di sana nanti harus begitu (ada kongres penggantian), yach kita akan dukung. Semuanya tergantung keputusan peserta di kongres,’’ tandas Ahmad kepada Malang Post (grup JPNN), Rabu sore kemarin.
Baca Juga:
MALANG -- Kongres tahunan PB PSSI di Nusa Dua Bali, kemungkinan besar bakal dijadikan ajang mengganti Nurdin Halid. Kendati kongres dua hari itu
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah