Nurhayati dan Pakde Karwo Waketum Demokrat
Kamis, 11 April 2013 – 14:07 WIB

Nurhayati dan Pakde Karwo Waketum Demokrat
"Yang sudah ada Bu Nurhayati Ali assegaf, kemudian Pakde Karwo. Namun masih kurang satu lagi," kata dia.
Max menyatakan bahwa Yenny Wahid yang baru masuk ke Demokrat tidak akan menjabat sebagai wakil ketua umum. Namun demikian ia akan diberikan posisi strategis.
"Mbak Yenny akan diberikan posisi strategis. Jabatan strategis bukan wakil ketua umum. Saya kira jabatan yang cukup menentukan," tandasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat (PD), Max Sopacua menerangkan jumlah wakil ketua umum partainya akan ditambah menjadi lima orang. Hal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, 863.993 Honorer Bersaing Ketat, Cek Kuotanya
- Sahroni Minta Polisi Tangkap Pihak yang Ingin Menghancurkan Citra Kejagung
- Sespimmen Menghadap ke Solo, Pengamat: Upaya Buat Jokowi Jadi Pusat Perhatian Publik
- Wasekjen MUI Berharap Hakim Penerima Suap Rp 60 M Dihukum Mati
- Kemenkes Mengimbau Masyarakat Bersinergi Melawan Hoaks soal Imunisasi
- Kemenag Dorong Wakaf Hijau Jadi Gerakan Nasional Pelestarian Lingkungan