NUSAKU, Solusi Indonesia Capai Zero Emission
Seluruh data tanam pohon terkonfirmasi di Blockchain sehingga menjadi cara terbaik untuk memastikan pohon tertanam dan dirawat.
Petani mendapat untung, selain investor juga mendapat untung karena animo orang beli Nusaku sangat besar, seiring dengan keinginan Investasi sambil beramal menolong petani dan menghijaukan kembali Indonesia.
Dengan adanya tren baru dalam berinvestasi, Nusaku hadir dengan menggabungkan teknologi cyptocurency dengan project penanaman pohon.
Hal ini sejalan dengan target pemerintah dalam upaya pengurangan emisi pada 2030 (zero emisi) dan juga meningkatkan kesejahteraan para petani dan mitigasi perubahan iklim berbasis digital.
NUSAKU memiliki tujuan untuk memitigasi kemiskinan petani dan memitigasi iklim extreme, clean the air, plant the trees.
Project NUSAKU ini memiliki tujuan, yaitu satu pohon setara dengan satu supply NUSAKU dan untuk bisa mewujudkan hal tersebut, PT Green Gold Artha Buana akan menggunakan teknologi blockchain.
Di mana pembeli dapat membeli asset crypto NUSAKU dan sudah ikut serta dalam gerakan menanam pohon yang dilakukan Koprabuh.(chi/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Prospek Carbon Trading, NUSAKU dengan menggunakan teknologi blockchain yang bisa menjadi alternatif solusi untuk mendukung Indonesia mencapai Zero Emission.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Ribuan Peserta Ramaikan Indonesia Blockchain Week 2024
- Pelindo Terus Bangun Kesadaran Lingkungan di Kawasan Pesisir
- Bitget Capai Volume Perdagangan & Trader Aktif Harian Tertinggi di Tengah Kenaikan Pasar
- NCCR &I CSP Kembali Gelar ASRRAT 2024