Nyabu di Rumah Dinas, Kapolsek Ditangkap Polda
Senin, 12 Maret 2012 – 02:20 WIB

Nyabu di Rumah Dinas, Kapolsek Ditangkap Polda
Dari tangan tersangka, petugas menyita sejumlah barang bukti berupa dua kantong plastik kecil sabu seberat 0.57 gram dan 0,3 gram. Selain itu, dua alat penghisap (bong) dan dua botol isi spirtus pipa korek api.
Saat ditanya sabu yang digunakan tersangka berasal darimana" Rikwanto mengatakan, sampai saat ini pihaknya masih mengembangkan barang haram tersebut berasal darimana. ’’Masih kita kembangkan terus,” imbuhnya.
Kapolsek Cibarusah hingga kini masih menjalani pemeriksaan di Propam Polda Metro Jaya secara intensif. Empat orang saksi terkait kasus penangkapan di rumah dinas kapolsek itu juga diperiksa.
’’Mereka yang kami periksa anggota Polsek Cibarusah, diantaranya Bambang, Tahan, dan Agus, satu lagi seorang perempuan bernama Eva. Mereka masih diperiksa sebagai saksi,” bebernya.
CIBARUSAH- Wajah kepolisian kembali tercoreng gara-gara narkoba. Kapolsek Cibarusah, AKP Heru Budhi Sutrisno, tertangkap tangan oleh Propam Polda
BERITA TERKAIT
- Sakit Hati Sering Disindir, Suami di Inhu Nekat Tikam Sang Istri
- Hilang Sebulan, 2 Bocah di Bengkulu Ternyata Dibunuh, Pelakunya Tak Disangka
- Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan 2 Bocah di Bengkulu
- Polda Jabar Perpanjang Penahanan Dokter Cabul Priguna
- Eks Anggota DPRD Palembang Tusuk Mantan Istri Secara Membabi Buta
- Berkedok Jadi Tukang Buah, Maling Gasak Motor Pak RT