Nyaleg, Keponakan Prabowo Rogoh Rp 6 Miliar
Minggu, 26 Januari 2014 – 14:54 WIB
Jika terpilih menjadi anggota dewan, Aryo akan meneruskan memberikan pelayanan ambulance itu. Selain itu, ia juga janji tidak akan korupsi begitu terpilih menjadi anggota dewan. "Apakah saya akan korupsi? Tidak lah. Saya tidak mungkin korupsi," tandasnya.
Baca Juga:
Seperti diketahui, markas tim Aryo terletak di Jalan Panjang, Jakarta. Di halaman markasnya, hampir setiap hari ada kesibukan. Sejumlah ambulance juga selalu siap siaga memberikan layanan gratis kepada warga yang membutuhkan. (gil/jpnn)
JAKARTA - Caleg DPR RI dari Partai Gerindra , Aryo Djojohadikusumo, mengaku mengeluarkan dana lebih dari Rp 6 miliar agar bisa terpilih menjadi anggota
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- TPS di Kota Cilegon Ambruk, Satu Orang jadi Korban
- Momen Andika Bersama Istri Nyoblos di TPS Hendi: Siap Menang & Kalah
- Ditertawakan Rano Karno, Ridwan Kamil Ungkap Alasan Nyoblos di Bandung
- Jubir: Pram-Doel Meraih 55 Persen, Ini Kemenangan Warga Jakarta
- Di TPS Megawati dan Keluarga Mencoblos, Pram-Doel Menang Telak, RIDO Tersungkur
- Maju di Pilkada 2024, Istri Mendes PDT Optimistis Menang Telak di Pilbup Serang