Oalah! Istri Ceraikan Suami gara-gara Bau Badan
Jumat, 23 September 2016 – 10:15 WIB

Oalah! Istri Ceraikan Suami gara-gara Bau Badan
Di sisi lain, Gu juga merasa punya alasan tak menuruti saran isterinya. Menurutnya, dirinya punya wewenang untuk bertindak dirumahnya. Dirinya juga merasa punya hak.
Terlebih bau badan tersebut terkait urusan pribadinya. Gu merasa lebih baik cerai saja daripada harus menuruti keinginan sang istri. ’’Badan-badan saya. Terserah saya mau bagaimana. Kalau dia tidak suka ya sudah cerai saja,” ucapnya enteng. (cw15/p3/c1/wdi/ray/jpnn)
LAMPUNG - Bahtera rumah tangga pasangan suami istri berinisial Gu (25) dan An (24) di Lampung ini hancur berantakan. Biduk pernikahan yang telah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku