OASE KIM, TP PKK & Kemendagri Salurkan Bantuan bagi Pengungsi di Flores Timur
Sabtu, 27 Januari 2024 – 15:54 WIB
jpnn.com - FLORES TIMUR – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Pusat melalui Bidang IV TP-PKK Pusat bersama Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE KIM) menyalurkan sejumlah bantuan bagi pengungsi akibat erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki.
Bantuan juga disalurkan untuk korban bencana puting beliung Desa Ilepadung Kabupaten Flores Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur.
Data BPBD per 23 Januari 2024 jumlah pengungsi mencapai 6.302 jiwa yang tersebar di beberapa kecamatan, yaitu:
1. Kecamatan Wulanggitang
2. Kecamatan Titehena
3. Kacamatan Demonpagong
4. Kecamatan Ile Bura
5. Kecamatan Larantuka
Kemendagri bersama TP PKK Pusat dan OASE Kabinet Indonesia Maju menyalurkan bantuan bagi pengungsi akibat erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki.
BERITA TERKAIT
- Mendagri Jadikan Kota Tangerang Sampel Monitoring Inflasi Nasional
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Kolom Letusan 700 Meter
- 2 Desa di Jepara Dilanda Puting Beliung, 21 Rumah Rusak
- Momen Ketua Umum Bhayangkari Rayakan Natal Bersama Penyintas Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Gunung Semeru Kembali Erupsi, Masyarakat Diminta Waspada Lontaran Batu Pijar
- Gunung Ibu Kembali Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.500 Meter