Obama Diingatkan Soal Bradley Effect
Rabu, 15 Oktober 2008 – 14:49 WIB

Obama Diingatkan Soal Bradley Effect
Tapi, Obama sebaiknya juga tak terlalu terbuai keunggulan itu. Dia harus belajar pada pengalaman Tom Bradley, kandidat wali kota Los Angeles pada 1982 yang juga berkulit hitam. Ketika itu, dalam berbagai polling, Bradley unggul jauh atas pesaingnya dari Republik, George Deukmejian. Namun, pada hari pemilihan, Bradley ternyata kalah. Kejadian itu kemudian dikenang sebagai "Bradley Effect".
"Banyak pemilih yang dalam polling memilih Bradley ternyata tidak muncul di tempat pemungutan suara saat hari pemilihan," kenang Charles Henry, anggota tim riset Bradley. (AP/CNN/WashingtonPost/erm/ttg)
WASHINGTON - Asalkan tak jeblok di debat terakhir yang diadakan hari ini (15/10) di Hofstra University, Hempstead, New York, jalan Barack Obama menuju
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza
- Menlu China Minta Warga Jepang Setop Dukung Taiwan, Ungkit Dosa Era Perang Dunia II
- Pegawai Bandara Mogok Kerja, 3.400 Penerbangan Dibatalkan
- Menlu China Tolak Usulan Trump soal Gaza
- Travel Rule Global Summit VerifyVASP Digelar di Bangkok
- 4 WNI Jadi Korban Kebijakan Donald Trump, Ada yang Dideportasi