Obama Dikritik Penginjak Bulan
Senin, 15 Maret 2010 – 04:38 WIB

Barack Obama. Foto : AFP
Namun, Cernan menilai keputusan Obama tersebut justru sebuah kemunduran buat Amerika. "Menurut saya, Amerika punya tanggung jawab untuk menjaga kepemimpinannya dalam teknologi. Amerika juga punya tanggung jawab moral untuk mengembangkan pengetahuan. Ingat, rasa penasaran adalah esensi eksistensi manusia," tegasnya.
Baca Juga:
Selain kedua astronot itu, sebenarnya hadir juga di wawancara itu Neill Armstrong, orang pertama yang menjejakkan kaki di bulan. Namun, dia memilih untuk tidak berkomentar soal kebijakan Obama tersebut. (war/ttg)
WASHINGTON - Bukan karena terbiasa terbang ke tempat 'tinggi' jika kemudian dua astronot Amerika Serikat (AS) melontarkan kritik kepada sosok dengan
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza