Obama Gunakan Big Bird untuk Serang Romney
Rabu, 10 Oktober 2012 – 14:35 WIB
Pernyataan pria penganut agama Kristen Mormon tersebut mendapat kecaman keras dari berbagai pihak. Komentar-komentar kontra pun bermunculan di situs media sosial seperti Facebook dan Twitter.
Gelombang kecaman ini langsung dimanfaatkan oleh rival Romney, calon presiden incumbent, Barack Obama. Dalam berbagai kesempatan, Obama menyebut Romney membenci Sesame Street dan hendak menghabisinya. Bahkan lagu pembuka acara televisi tersebut digunakan sebagai pengiring dalam kampanye-kampanye Obama.
"Hari ini dia lebih memilih untuk mengincar Big Bird daripada Wallstreet," kata Obama di Columbus, Ohio, Rabu (17hari ini.
Tidak hanya dalam kampanye terbukan Obama juga memanfaatkan isu ini dalam iklan kampanye di televisi. Sebuah iklan kampanye Obama bahkan secara langsung menampilkan Big Bird sebagai bintangnya.
OHIO - Big Bird, telah lama menjadi salah satu karakter penting dalam serial televisi anak-anak, Sesame Street. Karakter burung raksasa berwarna
BERITA TERKAIT
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
- Iran Izinkan Anak 14 Tahun Jalani Operasi Plastik demi Kecantikan