Obama Perintahkan Penyelidikan Bom Boston
Yakin Temukan Pelaku
Selasa, 16 April 2013 – 08:32 WIB

Obama Perintahkan Penyelidikan Bom Boston
Seperti dikutip Reuters, Mike Mitchell seorang peserta asal Vancouver, Kanada, menceritakan sesaat setelah dirinya melintasi garis finis ledakan terjadi. Kepulan asap yang disertai gemuruh membuat warga ketakutan dan berupaya mencari perlindungan.
Belum diketahui penyebab utama ledakan dan siapa dalang dibalik peristiwa itu. Namun kini para korban tengah menjalani perawatan di Massachusetts General Hospital. Boston Marathon sendiri merupakan ajang lomba lari bergengsi yang telah digelar sejak 1987.
Setiap tahun kegiatan ini digelar pada perayaan Patriots Daysenin ketiga bulan April. Tahun ini sekitar 20 ribu peserta dari berbagai negara ikut berpartisipasi.(zul/dil/jpnn)
BOSTON—Presiden Amerika Barrack Obama langsung memberikan tanggapan atas meledaknya dua bom di ajang Boston Marathon. Orang nomor satu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini