Obama Tetap 'Wanti-wanti' Korut
Kamis, 06 Agustus 2009 – 18:33 WIB

MISI BERHASIL - Bill Clinton bersama beberapa pejabat AS, saat kedua jurnalis yang dibebaskan dari tahanan Korut akhirnya berjumpa kembali dengan keluarga mereka. Foto: Reuters.
"Kami sudah sangat jelas (menyatakan) bahwa ini adalah misi kemanusiaan, "ujar Obama dalam wawancara televisi. "Kami telah mengatakan kepada pemerintah Korut, bahwa sebenarnya ada jalan untuk memperbaiki hubungan (kita), dan itu melibatkan kemauan mereka (Korut) untuk tak lagi mengembangkan senjata nuklir serta menghentikan perilaku provokatif yang selama ini ditunjukkan," tambahnya.
Baca Juga:
Terlepas dari itu, Obama memuji "hasil luar biasa" yang telah dilakukan Clinton, yang berujung pada dibebaskannya Ling dan Lee. Seperti diberitakan media massa, hanya dalam waktu kurang dari 24 jam setelah sampai di Korut, Clinton sudah kembali ke AS bersama kedua jurnalis, setelah bertemu langsung dengan pemimpin Korut Kim Jong-il dan memastikan diperolehnya "pengampunan khusus" untuk kedua warga AS itu. (ito/JPNN)
WASHINGTON DC - Presiden AS Barack Obama kembali mengeluarkan pernyataan yang bernada peringatan kepada pihak Korea Utara (Korut). Obama mengatakan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza