Objek Wisata Kawah Putih Dibuka Kembali, Ada Syarat Wajib yang Harus Dipatuhi

Objek Wisata Kawah Putih Dibuka Kembali, Ada Syarat Wajib yang Harus Dipatuhi
Kawah Putih Ciwidey. Foto: kawahputihciwidey.com

Namun, pihaknya akan mengikuti saja regulasi yang keluarkan oleh pemerintah.

“Jadi bukan setuju atau enggak setuju, tapi tergantung dari pemerintah juga untuk menyiapkan vaksin bagi warga berumur di bawah 12 tahun,” ungkapnya.

Bagi pengunjung yang melanggar protokol kesehatan akan dipulangkan.

Namun Marcel yakin setiap wisatawan sudah sadar diri dan lebih berhati-hati.

“Dari intern ada satgas dua orang, karena kan setiap hari ada pelaporan ke pusat,” kata Marcel. (mar1/radarbandung)

Simak! Video Pilihan Redaksi:


Objek Wisata Kawah Putih di Kabupaten Bandung mulai dibuka kembali untuk wisatawan. Ada syarat yang wajib dipatuhi.


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News