Oentarto Berharap Pada Kesaksian Kepala Daerah
Minggu, 12 Juli 2009 – 20:35 WIB
Oentarto menambahkan, jika pemeriksaan atas Ismeth dikaitkan dengan radiogram tentang pengadaan Damkar maka sebenarnya jenis mobil Damkar yang dibeli OB berbeda dengan isi radiogram. "Bìla dikaitkan dengan radiogram, ternyata jenis (mobil damkar yang dibeli OB) lain," pungkasnya.
Baca Juga:
Seperti diketahui, sebelumnya juru bicara KPK, Johan Budi mengungkapkan bahwa KPK bakal memanggil Ismeth Abdullah setelah batal diperiksa pada pemanggilan sebelumnya. Menurut Johan, Ismeth diperiksa sebagai saksi bagi Oentarto. "Pemeriksaan (atas Ismeth) masih dalam status sebagai saksi," ujar Johan.(ara/jpnn)
JAKARTA - Senin (13/7) besok, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menjadwalkan pemeriksaan atas Gubernur Kepri Ismeth Abdullah dalam kasus dugaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS Angkat Kisah Guru Papua dalam Buku Mengajar di Batas Negeri
- Warga Angkatan 45 Geger, Romiah dan Bobi Mengaku Tidak Kenal
- Pentolan KKB Pembunuh Personel Satgas Elang Berani Nongol di Warung Depan Polres
- Sejumlah Wilayah Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru
- 3 Siswa SMKN 4 Semarang yang Ditembak Polisi Itu Anak Saleh, Remaja Masjid, dan Paskibraka