Ogah Lapor Polisi, Raffi Ahmad: Enggak Mau Punya Musuh
Rabu, 07 Februari 2024 – 05:31 WIB

Raffi Ahmad (kanan), Hotman Paris (tengah) di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Senin (5/2). Foto: Firda Junita/JPNN.com
"Intinya saya ingin clear, hasil pencapaian yang saya dapatkan sampai detik ini berada di jalan yang benar," tambah Raffi Ahmad.
Diketahui, dugaan Raffi Ahmad terlibat kasus pencucian uang dilontarkan oleh Ketua Umum DPP National Corruption Watch (NCW) Hanifa Sutrisna.
Dia mengaku menerima beberapa laporan soal dugaan keterlibatan Raffi Ahmad.
"Kami telah menerima beberapa dugaan tindakan pencucian uang yang dilakukan oleh saudara Raffi Ahmad dengan nilai yang fantastis," kata Hanifa Sutrisna dalam podcast NCW.
"Diduga ada ratusan rekening yang dimiliki oleh saudara Raffi Ahmad dan merupakan kantong semar untuk mengelola uang-uang haram," tutupnya. (ded/jpnn)
Presenter Raffi Ahmad mengaku tidak berniat melaporkan pihak yang menuduhnya terlibat kasus pencucian uang ke polisi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Setelah Datangi KY, Paula Verhoeven Minta Bantuan kepada Hotman Paris
- Gelapkan Uang Rp 8,6 Miliar, Pegawai Bank Mega Ini Dituntut 10 Tahun Bui
- Perayaan Ultah Lily, Putri Raffi & Nagita Dihadiri Sederet Artis Hingga Istri Wapres
- Nagita Slavina Gelar Ajang Pencarian Bakat di Beberapa Sekolah
- PPATK Pastikan Pengawasan Independen di Danantara, Sesuai Standar FATF