Oh! Bendera Merah Putih dengan Pedang dan Tulisan Arab
Rabu, 18 Januari 2017 – 14:01 WIB

Foto bendera Merah Putih bertuliskan Arab dan pedang berkibar dengan latar belakang Mabes Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Foto: Ist. Grup WA Wartawan Polda Metro Jaya
"Jangan sampai nanti mohon maaf akal-akalan bilang tidak tahu padahal tahu, itu berbohong diri sendiri. Nanti seperti hasilnya kadang tertangkap atau tidak. Tapi saya mendorong agar maksimal penyelidikan ini," tandas Tito. (mg4/jpnn)
Kapolri Jenderal Tito Karnavian berjanji mengusut tuntas munculnya foto bendera merah putih, dengan tulisan Arab dan pedang di bawahnya.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Kapolri Instruksikan Antisipasi Kejahatan di Stasiun untuk Mudik Lebih Aman
- Pantau Bandara Soetta, Kapolri Instruksikan Patroli Rutin untuk Pemudik Lebaran 2025
- Kapolri Klaim One Way Cikatama-Kalikangkung Lancar, Waktu Tempuh 5 Jam
- Kapolri Minta Pemudik Mewaspadai Potensi Hujan yang Memengaruhi Perjalanan
- Kapolri Imbau Pemudik Waspada di Tol Solo-Jogja, Arus Padat & Fasilitas Minim
- KMMP Desak Kapolri Tuntaskan Kasus Hukum Robertus Robet