Oh Ternyata, Ini Alasan Putra Siregar tak Merespons Saat Dihubungi Korban
Rabu, 13 April 2022 – 14:33 WIB
![Oh Ternyata, Ini Alasan Putra Siregar tak Merespons Saat Dihubungi Korban](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2020/08/19/putra-siregar-foto-tangkapan-layar-youtubesandiunotv-66.jpg)
Putra Siregar. Foto: tangkapan layar YouTube/Sandiunotv
"Dua minggu enggak ada tanggapan baru 16 Maret dilaporkan," ucap Budhi Herdi di kantornya, Rabu.
Setelah proses penyelidikan, Putra Siregar dan Rico Valentino ditetapkan sebagai tersangka.
Atas perbuatan, keduanya dijerat Pasal 170 KUHP, dengan ancaman hukuman lima tahun penjara.(mcr7/jpnn)
Pengusaha Putra Siregar angkat suara soal dirinya yang tak merespons saat korban menghubungi.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Manfaatkan Momen 17 Agustus, Putra Siregar Buka PStore Baru di Jaksel
- Putra Siregar & Bobon Santoso Berkolaborasi, Masak 1.000 Porsi Daging Kurban
- 3 Berita Artis Terheboh: Teuku Ryan Terima Transferan Rp 500 Juta, Ruben Ogah Berkomentar
- Ria Ricis Cerai dari Teuku Ryan, Begini Komentar Putra Siregar
- Sahabat Berharap Ria Ricis dan Teuku Ryan Pertahankan Rumah Tangga
- Ria Ricis Bakal Jalani Sidang Perdana Cerai, Putra Siregar: Doain, Balikan