Ojek Tertipu Pedagang Online Shop
Minggu, 25 November 2018 – 15:10 WIB
![Ojek Tertipu Pedagang Online Shop](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2018/11/25/penipu-ojek-online-shop-foto-jpgpojokpitu.jpg)
Penipu ojek online shop. Foto: JPG/Pojokpitu
Kepada petugas, tersangka mengaku sudah beraksi sebanyak tiga kali. Nilai transaksi dompet yang diorder berkisar antara Rp 500 ribu hingga Rp 1 juta.
Alasan tersangka melakukan penipuan ini, agar barangnya cepat laku dan memperoleh keuntungan.
Akibat perbuatannya, tersangka harus berurusan dengan pihak kepolisian dan kini harus mendekam di sel tahanan Mapolrestabes Surabaya.(end/jpnn)
Tersangka menggunakan aplikasi ojek online untuk memesan sejumlah dompet kepada seorang penjual yang dalam kasus ini adalah dirinya sendiri.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Wow, Muhammadiyah Bikin Ojek Online, Hadir di 70 Kota
- Peringati HUT ke-52 PDIP, DPP BMI Gelar Cek Kesehatan dan Ganti Oli Gratis untuk Ojek Online
- Penganiayaan Driver Ojol dan Penumpang di Bandung, Nih Tampang Pelakunya
- Polisi Buru Pelaku Penganiayaan Sopir dan Penumpang Ojol di Cibiru Hilir
- Kronologi Pemicu Perselisihan Ojol vs Opang di Cibiru Hilir Bandung
- Sukarelawan Harap Program Traktiran RIDO Bisa Membantu Pengemudi Ojek Online