OJK Minta Syariah BPD Bermodal Cekak Merger
Sabtu, 10 Mei 2014 – 05:16 WIB

OJK Minta Syariah BPD Bermodal Cekak Merger
Direktur Utama Bank DKI Eko Budiwiyono mengatakan, dalam rencana bisnis banknya tahun ini, belum ada rencana spin-off UUS Bank DKI. "Kami belum berpikir untuk spin-off sebelum aset UUS kami minimal Rp 5 triliun," paparnya.
Namun, ketua Asbanda itu menyatakan tetap mendukung langkah merger UUS BPD yang dilontarkan OJK. Hanya, tambah dia, untuk menuju langkah restrukturisasi tersebut kemungkinan tidak mudah. Tidak seperti upaya merger BPD atau pembentukan holding BPD.
"Ini (merger) adalah proposal yang bagus. Namun, perlu komitmen kuat dari setiap gubernur atau pemilik untuk merealisasikannya," tandasnya.(gal/c4/oki)
JAKARTA - Minimnya modal bank pembangunan daerah (BPD) diprediksi menjadi penghambat utama melaksanakan regulasi agar bank induk melakukan spin-off
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang