Oknum Aktivis Diduga Perkosa Mahasiswi UMY, Korbannya Ada 3 Orang?
"Menutup seluruh akses keterlibatan pelaku dalam kerja-kerja ikatan," ucapnya.
Masita memastikan bahwa IMM mendukung seluruh upaya pemulihan korban, baik secara langsung maupun tidak langsung.
Pernyataan sikap juga dikeluarkan oleh DPD IMM Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
Ketua Bidang IMMawati DPD IMM DIY Dila Farhani Nurrahman mengatakan pihaknya mendorong adanya proses advokasi yang adil bagi korban.
"Tidak ada toleransi bagi kader yang melakukan tindakan kekerasan seksual," ucap Dila.
Sebelumnya, kabar tentang dugaan pemerkosaan terhadap mahasiswi UMY mencuat pada Sabtu (1/1) lewat akun Instagram @dear_umycatcallers.
Terduga pelaku yang berinisial MKA disebut telah memperkosa teman perempuannya.
Sampai saat ini, akun tersebut telah menyebutkan adanya korban lain sehingga total korban saat ini menjadi tiga orang.
Seorang oknum aktivis diduga memperkosa seorang mahasiswi UMY, korbannya ada tiga orang?
- Jasa Raharja Sampaikan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun di Semarang
- Toyota HiAce Hantam Truk Hino di Tol Pekanbaru-Dumai, 5 Orang Luka-Luka
- 2 Remaja Tenggelam di Perairan Desa Sungai Selari, Bea Cukai Bengkalis Bantu Cari Korban
- Seorang Nelayan Asal Pandeglang Tewas Tersambar Petir Saat Melaut, Tim SAR Bergerak
- Jasa Raharja Salurkan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun Tol Cipularang
- Ini Tip Agar Terhindar dari Penipuan Mengatasnamakan Bea Cukai, Tolong Dipahami!