Oknum Anggota Dewan dan Seorang Pengusaha Ditangkap
Selasa, 13 Desember 2016 – 09:15 WIB

ILUSTRASI. FOTO: Pixabay.com
"Selama masa penahanan, para tersangka punya hak untuk mengajukan permohonan penangguhan. Itu hak setiap tersangka. Silakan ajukan saja, toh tim penyidik akan mempertimbangkan apakah disetujui atau ditolak," tegas Ricky Dally.
Baca Juga:
Bos toko Serafim dan oknum anggota DPRD Malaka, Baltazar Manek ditangkap dan ditahan penyidik Tipikor Polres Belu terkait dugaan korupsi proyek pengadaan peralatan laboratorium dan jasa konstruksi SMKN Kobalima Kabupaten Malaka tahun 2012 yang merugikan keuangan negara sebesar Rp 405.108.381.(JPG/ogi/ays/fri/jpnn)
ATAMBUA - Penyidik Unit Tipikor Reskrim Polres Belu, Sabtu (3/12) lalu menangkap bos toko Serafim Atambua, Antonius Anton Setiawan. Polisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor