Oknum Pejabat Kepri Terlibat Narkoba Itu Pernah Digelari Raja Kecil di Era Gubernur HM Sani
Kamis, 16 Mei 2019 – 19:22 WIB
![Oknum Pejabat Kepri Terlibat Narkoba Itu Pernah Digelari Raja Kecil di Era Gubernur HM Sani](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2019/05/16/roma-ardadan-julica-kiri-menutup-wajah-dengan-tangan-saat-ekposes-perkara-pengungkapan-kasus-narkoba-jaringan-internasional-di-di-mapolda-jambi-senin-145-foto-m-ridwanjambiekspresjpg.jpg)
Roma Ardadan Julica (kiri menutup wajah dengan tangan) saat ekposes perkara pengungkapan kasus narkoba jaringan internasional di di Mapolda Jambi, Senin (14/5). Foto: M Ridwan/JambiEkspres/jpg
Namun karena tidak disiplin sebagai seorang ASN, dia menolak memberikan jabatan tertentu kepada Roma Ardadan. Menurut Gubernur, pihaknya sudah berupaya untuk melakukan pembinaan, namun pejabat tersebut tidak ada menunjukkan etikad baik untuk berubah.
Namun malang tak berbau, pada Senin (13/5) Roma Ardadan Julica dikabarkan ditangkap Ditresnarkoba Polda Jambi. Pria yang pernah menjadi ajudan di era Gubernur HM. Sani tersebut terlibat dalam perdagangan narkoba jenis sabu dan ekstasi senilai Rp 8 miliar.
Bahkan dari tangan dia dan komplotannya disita sabu-sabu dan ekstasi. Disinyalir kuat, aksi tersebut sudah berlangsung lama.(jpg)
Nama Roma Ardadan Julica mendadak heboh dan menjadi perbincangan publik di Provinsi Kepulauan Riau. Hal itu tidak lepas dari keterlibatannya dalam sindikat perdagangan narkoba internasional.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Polda Banten Ungkap 71 Kasus Narkoba Sepanjang Januari 2025, Tangkap 79 Tersangka
- Polisi di Jambi Ungkap Jaringan Narkoba yang Dikendalikan Narapidana
- 2 Warga Ukraina Dihukum 20 Tahun Penjara Atas Kasus Pabrik Narkoba di Bali
- Hendak Edarkan Narkoba di Muara Enim, 2 Pria Asal Pali Ditangkap
- Pengedar Narkoba di Kampar Ditangkap, Polisi Temukan 3,6 Kg Sabu-Sabu Dikubur di Belakang Rumah
- Edarkan Narkoba di Muara Enim, Pria Ini Akhirnya Ditangkap