Oknum Perawat Sebabkan Jari Kelingking Bayi Putus Diminta Ganti Rugi Rp 500 Juta
Jumat, 10 Februari 2023 – 15:51 WIB
Dia berharap pihak dari rumah sakit bisa bertanggung jawab.
"Iya, harapan kami oknum perawat dan pihak rumah sakit bertanggung jawab," kata Suparman.
Sebelumnya, Satuan Reserse Kriminal Polrestabes Palembang menetapkan oknum perawat berinisial DA sebagai tersangka.
Perawat RSMP itu dinilai lalai hingga menyebabkan jari kelingking bayi berusia delapan bulan terpotong.
Seusai ditetapkan sebagai tersangka, oknum perawat resmi ditahan di Rutan Polrestabes Palembang sejak Kamis (9/2) kemarin. (mcr35/jpnn)
Keluarga korban berharap pihak dari rumah sakit dan oknum perawat bisa bertanggung jawab.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Mengubah Sampah Jadi Pulsa, Begini Caranya
- Begini Modus Sindikat Jual Beli Bayi Lewat Facebook
- Polisi Ungkap Kasus TPPO di Palembang, Tiga Tersangka Ditangkap
- Pemkot Palembang Buka 10 Ribu Tabungan Gratis untuk Pelajar
- Bayi Dibunuh, Jasadnya Ditemukan di Aliran Sungai
- Bocah di Palembang Terseret Banjir dan Tenggelam, Begini Kejadiannya