Oknum PNS Pemkab Magelang Diduga Terlibat Penambangan Liar
Sabtu, 07 Februari 2015 – 15:35 WIB

Oknum PNS Pemkab Magelang Diduga Terlibat Penambangan Liar
”Kami mengapresiasi langkah kepolisian, sehingga bisa membuka banyak fakta terkait penambangan. Sekarang tinggal pemkab melakukan langkah selanjutnya,” katanya.
Bupati Magelang Zaenal Arifin mengaku, belum menerima laporan soal oknum PNS yang terlibat dalam penambangan. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Pemkab Magelang, Erie Sadewo mengatakan, belum mendapat laporan adanya oknum PNS yang disebut tersangka. Hanya, pihaknya meminta agar keterlibatan oknum tersebut dibuktikan.(ady/hes/ong/jpnn)
MAGELANG - Berbagai pihak mendorong Pemerintah Kabupaten Magelang membuka permasalahan penambangan di wilayah Merapi. Terlebih ada dugaan oknum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak