Oknum Polisi Digerebek Bersama WIL
Jumat, 17 Februari 2012 – 12:46 WIB
KOTA BIMA-Kasus oknum polisi digerebek bersama wanita idaman lain (WIL) terulang lagi di Bima. Kali ini, Brigadir M yang kedapatan berada satu kamar dengan wanita berstatus PNS dan terikat pernikahan dengan pria lain yang kabarnya juga anggota polisi. Informasi diperoleh Koran ini, saat warga menggerebek M di kamar wanita tersebut, mereka tidak sedang melakukan sesuatu.
Kasus penggerebekan yang sempat menghebohkan warga Lingkungan Sadia I, Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda berlangsung sekitar pukul 24.30 Wita, dinihari Kamis.
Baca Juga:
M masih berpakaian lengkap, begitu pula dengan wanitanya. Kendati demikian, warga sempat terpancing emosi dan hendak menghakimi oknum anggota polisi tersebut. Untungnya, dia cepat dijemput oleh polisi lain di TKP.
Kapolres Bima Kota AKBP Kumbul KS SIK ditemui di ruang kerjanya kemarin membenarkan oknum anggotanya dipergoki dan digerebek warga sedang berdua dengan wanita bukan muhrim di kamar kos, Lingkungan Sadia I.
KOTA BIMA-Kasus oknum polisi digerebek bersama wanita idaman lain (WIL) terulang lagi di Bima. Kali ini, Brigadir M yang kedapatan berada satu kamar
BERITA TERKAIT
- Aset Sandra Dewi Ikut Dirampas Negara, Kuasa Hukum Harvey Moeis Tak Terima
- Polda Metro Jaya Turunkan Tim Selidiki Temuan Mayat di TPU Menteng Pulo
- Polisi Buru Pelaku Penganiayaan Sopir dan Penumpang Ojol di Cibiru Hilir
- Polisi Gagalkan 9 Kilo Sabu-Sabu Beredar di Kota Bandung
- Pemerasan Penonton DWP, Polri Harus Periksa Pimpinan 18 Oknum Polisi
- Kronologi Pemicu Perselisihan Ojol vs Opang di Cibiru Hilir Bandung