Oknum Polisi Menodongkan Senjata Api ke Warga, Polda Maluku Langsung Bereaksi Tegas
Senin, 13 Juni 2022 – 22:30 WIB

Kabid Humas Polda Maluku Kombes Pol. M. Roem Ohoirat. ANTARA/Winda Herman
Roem meminta setiap anggota Polri menjalankan tugas dan tanggung jawabnya sebagai pelindung, pelayan, dan pengayom masyarakat.
"Setiap anggota yang melakukan kesalahan seperti melanggar disiplin dan kode etik Polri pasti akan diproses sesuai dengan perbuatannya. Sebaliknya, yang bekerja baik tentu akan mendapat penghargaan dari pimpinan," ujarnya.(antara/jpnn)
Seorang oknum polisi, Bharaka JT, diduga menodongkan senjata api kepada warga. Saat ini, oknum polisi itu diperiksa Bidang Propam Polda Maluku.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim