Oknum Polisi Tepergok Selingkuh, Kapolres: Sudah Dicopot
Rabu, 27 April 2022 – 21:12 WIB

Potongan video viral wanita naik di atas kap mobil Nissan Juke merah. Foto: linggaupos
Perempuan itu diketahui adalah saudara dari anggota tersebut. Sedangkan perempuan yang pakai baju hitam merupakan istri dari oknum anggota.
“Anggota ini bersama perempuan lain, sehingga takut dan pengin kabur, akhirnya diadang sama istri maupun adik anggota. Orang lain itu masih WIL dari anggota,” timpalnya.
Kapolres mengaku, pihaknya sudah mengambil tindakan terkait dengan kejadian itu, yakni yang bersangkutan diperiksa Propam.
Anggota tersebut dilakukan penahanan serta dicopot dari kesatuan narkoba.
Baca Juga: Pengemudi Nissan Juke Merah yang Dipergoki Istri Bersama WIL Ternyata Oknum Polisi
“Yang bersangkutan sudah kami copot dari kesatuannya, sudah kami stafkan,” pungkasnya. (linggaupos.co.id)
Kapolres Lubuklinggau AKBP Harissandi angkat bicara terkait video viral oknum polisi yang dipergoki istri tengah bersama WIL di dalam mobil Selasa (26/4/2022).
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Oknum Polisi Aniaya Mantan Pacar, Korban Mengaku Orang Tuanya Juga Diancam Akan Dibunuh
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba
- BKBK Jadi Cara Herman Deru Dorong Percepatan Pembangunan Infrasturktur Lahat
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Mantan Pacar Punya Kekasih Lagi, Polisi di Palembang Pamer Senjata Api
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah