Oknum Polisi Todongkan Pistol ke Penjual Miras
Diduga Pelaku Sempat Keluarkan Tembakan
Jumat, 04 Februari 2011 – 02:52 WIB
Terkait dengan laporan tersebut, penyidik menurut Kasubag Humas masih melakukan penyelidikan dengan meminta keterangan saksi korban. Sedangkan oknum polisi yang diduga menodongkan pistol ke korban menurutnya sedang menjalani pemeriksaan di Unit Pelayanan Pengaduan dan Penegakan Disiplin (P3D) Polres Jayapura Kota. "Apabila dalam penyelidikan nanti ditemukan bukti yang kuat maka pelaku tetap akan diproses sesuai dengan hukum yang berlaku.
Baca Juga:
Sementara itu Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol. Wachyono yang dihubungi Cenderawasih Pos mengakui bahwa Briptu R yang diduga menodongkan pistol ke Pasutri penjual Miras di Terminal Lama, Jayapura merupakan oknum anggota Sat III Direktorat Narkoba Polda Papua. "Kasus yang melibatkan Oknum anggota tersebut sedang dalam penyelidikan dan ditangani oleh P3D Polres Jayapura Kota," ungkapnya saat dihubungi Cenderawasih Pos, tadi. (nal/nat)
JAYAPURA - Oknum anggota Polda Papua berinisial Briptu R dilaporkan ke Mapolres Jayapura Kota lantaran diduga menodongkan pistol jenis Revolver kepada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ayah Bejat, Anak Kandung Ditiduri Sampai Bunting di Banjarmasin
- Polrestabes Medan Tembak Mati Eksekutor Begal Sadis
- Seorang Istri di Blitar Dibacok Suami Pakai Parang, Jari Tengah Putus, Ini Motifnya
- Pengusaha yang Paksa Anak Sujud dan Menggonggong Ditangkap Polisi
- Simpan Sabu-Sabu di Jok Motor, Warga Lampung Ditangkap Polisi
- Wanita Dijual kepada Pria Bertarif Sampai Rp 750 Ribu, Ada yang 17 Tahun