Oknum TNI Serda JS Menganiaya Lurah, Ternyata Ini Masalahnya, Oalah
Selasa, 24 Agustus 2021 – 04:57 WIB
Oknum TNI tersebut merasa keberatan dengan Operasi Yustisi (operasi yang melibatkan personel gabungan TNI-Polri dan pemangku kepentingan) serta penerapan PPKM Level IV pada Minggu (22/8) sekira pukul 23.00 WIB. Dan oknum TNI itu memiliki warung kelontong di rumahnya. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Akibat penganiayaan oleh oknum TNI tersebut, korban mengalami luka pendarahan di bagian hidung dan bibirnya.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Keji Suami Bunuh Istri di Bantul Yogyakarta
- LPSK Bakal Temui Keluarga Korban Penembakan oleh Oknum TNI AL
- Oknum TNI AL Pelaku Penembakan Bos Rental Mobil Punya Tugas Khusus di Tentara
- Tegur Pemuda Lagi Mabuk, Anggota Banser Tasikmalaya Dianiaya, Kritis
- Mantan Anggota TNI Dibunuh Secara Sadis, 7 Pelaku Pembunuhan Masih Berkeliaran
- Kasus Ustaz Dianiaya Gegara Ceramah soal Korupsi, Sahroni: Mencurigakan!