Okto Kesulitan Cari Klub
Senin, 21 Januari 2013 – 07:30 WIB

Oktovianus Maniani. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos.dok
"Soal itu saya hanya baca media soal itu.Katanya ditanggung gajinya setahun. Tapi tidak ada pembicaraan soal itu. Saya butuh kejelasan karena saya punya keluarga. Kalau tidak, saya harus mencari klub. Untuk saat ini ada Persitara yang serius dengan saya," bebernya.
Menanggapi banyaknya pemain yang tidak hadir pada pemanggilan timnas, Okto menannggapi bijaksana. Menurutnya para pemain dihadapkan pada pilihan sulit. Larangan dari klub yang berujung pada pemutusan kontrak menjadi halangan. Seperti yang terjadi padanya.
"Kalau itu kembali ke diri pemain masing-masing. Saya adalah contoh, untuk pemain lain. Contoh bahwa ada risiko semisal dijelekin ke semua klub di ISL. Memang ada manajer yang mengerti, tapi ada juga manajer yang enggak mengerti. Karena itu saya ingin dualisme ini segera berakhir. Pemain hanya fokus bermain dan tahunya hanya bermain," pungkasnya. (don)
MEDAN-Dari daftar pemain yang dipanggil tim nasional, nama Oktovianus Maniani adalah satu-satunya pemain yang berstatus tanpa klub (kecuali pemain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah