Okto segera Kembali ke Jakarta
Senin, 31 Januari 2011 – 14:40 WIB
JAKARTA - Konflik kaburnya Oktovianus Maniani dari pemusatan latihan timnas U-23 mulai melunak. Itu setelah pelatih Sriwijaya FC Ivan Kolev aktif ikut meredakan suasana. Sebelumnya, Direktur Teknik dan SDM, PT Sriwijaya Optimis Mandiri (PT SOM), Hendri Zainuddin, ngotot tidak akan memperbolehkan Okto kembali ke Jakarta, sebelum ikut bertanding melawan Persiwa. Namun, Okto belum tahu jam berapa akan kembali terbang ke Jakarta.
Setelah sejak kabur Kamis malam lalu sulit dihubungi, tadi malam media ini berhasil melakukan wawancara lewat telepon dengan winger Sriwijaya FC (SFC) itu. Kepada media ini, Okto menegaskan jika dirinya akan segera balik ke Jakarta dan memastikan tidak akan turut memperkuat SFC menghadapi tuan rumah Persiwa Wamena, Rabu lusa (2/2).
Baca Juga:
"Saya akan segera kembali ke Jakarta. Saya sudah mendapat ijin dari coach Kolev (Ivan Kolev) untuk tidak memperkuat Sriwijaya melawan Persiwa," ujar Oktovianus ketika dihubungi tadi malam.
Baca Juga:
JAKARTA - Konflik kaburnya Oktovianus Maniani dari pemusatan latihan timnas U-23 mulai melunak. Itu setelah pelatih Sriwijaya FC Ivan Kolev aktif
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Takluk dari Barcelona, Ancelotti: Pertahanan Kami Buruk
- Gagal Bersinar di Seri Gresik, Jakarta Electric PLN Target Sapu Bersih Kemenangan di Malang
- Dipecat PSSI, Shin Tae Yong: Saya Pulang dengan Senyuman
- Bung Kus Akui di Bawah Erick Thohir Timnas dan Liga Sepak Bola Lebih Baik
- Liga 1: Dewa United Siap Menodai Kesucian Persib Bandung
- Tak Mungkin Patrick Kluivert Dikontrak Tanpa Target ke Piala Dunia 2026