Olimpiade Tokyo 2020 di Ujung Tanduk
Selasa, 17 Maret 2020 – 17:23 WIB
Banyak atlet saat ini masih terjebak larangan perjalanan maupun latihan yang berlaku di beberapa negara, menimbulkan pertanyaan lain tentang kualitas kompetisi jika Olimpiade Tokyo tetap digelar.
Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe pada Selasa menyatakan pemimpin negara-negara G7 sudah sepakat untuk mendukung kelanjutan Olimpiade Tokyo, tetapi menghindari pertanyaan apakah ada yang mengajukan kemungkinan penundaan jadwal. (antara/jpnn)
Sejumlah kualifikasi Olimpiade Tokyo 2020 dibatalkan. Banyak atlet yang terjebak larangan perjalanan.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya
- Menkes Sebut Virus Mpox atau Cacar Monyet Tidak Mengkhawatirkan seperti Covid-19
- Jilbab IKN