Olla Ngaku Berwajah Mirip Ibu Pacar
Kamis, 29 Desember 2011 – 11:00 WIB

Olla Ngaku Berwajah Mirip Ibu Pacar
OLLA Ramlan mengklaim hubungan asmaranya dengan Muhammad Aufar Hutapea sudah selangkah lebih maju. Ia menangkal gosip tak direstui calon mertua dengan pernyataan sudah dekat dengan ibunda Aufar, Ayu Tiara. Olla pun tak sungkan memuji ibunda Aufar, bos Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI). "Ibunya masih muda, cantik. Sama Aufar kayak adik kakak. Kita suka curhatan, terbuka. Beliau kan single parent juga, anaknya empat, soleh semua, baik dan saya kagum sama beliau," puji Olla.
"Nggak lah. Alhamdulillah kan sudah dekat sama mamanya," ucap Olla. Janda Alex Tian ini menganggap kabar tak akurnya ia dengan calon mertua hanyalah gosip dari orang-orang yang tak suka dirinya bahagia.
Baca Juga:
"Nggak mungkinlah kan saya dan anak saya sering ketemu sama ibunya. Anak saya juga sering diundang ke rumahnya. Jelas sekali anakku sudah dekat dengan ibu," jelas presenter DahSyat itu.
Baca Juga:
OLLA Ramlan mengklaim hubungan asmaranya dengan Muhammad Aufar Hutapea sudah selangkah lebih maju. Ia menangkal gosip tak direstui calon mertua dengan
BERITA TERKAIT
- Polisi Beberkan Alasan Nikita Mirzani Ditahan
- Pakai Baju Oranye, Nikita Mirzani Semringah
- Nikita Mirzani dan Asisten Ditahan Terkait Kasus Pemerasan
- Gegara ini Masa Penahanan Vadel Badjideh Diperpanjang jadi 40 Hari
- Gebrakan Baru, D'MASIV Beli Hak Penamaan Halte Petukangan
- 5 Tahun Pacaran dengan Sitha Marino, Bastian Steel Berencana Menikah?