Olly Dondokambey Mengaku Masih Sangat Membutuhkan GP Ansor
Jumat, 18 September 2020 – 19:49 WIB

Gubernur Sulut Olly Dondokambey memberi sambutan pada pembukaan Konferensi Besar XXIII GP Ansor di Tateli, Minahasa, Sulut, Jumat (18/9). Foto: Istimewa for jpnn.com.
Sementara itu, Ketua Umum PP GP Ansor Yaqut Cholil Qoumas menyebut, kegiatan akan berlangsung hingga 20 September 2020.
Konbes kali ini sekitar 150 peserta, terdiri dari unsur pimpinan pusat dan 34 utusan pimpinan wilayah GP Ansor seluruh Indonesia.
Gus Yaqut mengucapkan terima kasih setinggi-tingginya kepada Olly dan Wakil Gubernur Sulut Steven Kandouw, sehingga pelaksanaan Konferensi Besar XXIII GP Ansor berjalan baik.
“Karena semua dukungan dari beliau, maka semua sahabat-sahabat terutama di Sulut, harus bertanggung jawab dan berterima kasih kepada Bapak Gubernur Olly Dondokambey dan Bapak Wakil Gubernur Steven Kandouw yang merupakan senior saya,” kata Gus Yaqut. (gir/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Olly mengajak segenap anggota GP Ansor bersinergi bersama seluruh elemen masyarakat melawan pandemi COVID-19.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin: Dua Kekuatan Manunggal Indonesia
- LBH GP Ansor Perintahkan Wilayah & Cabang Dampingi Mahasiswa Pendemo yang Belum Kembali
- Teror Kepala Babi untuk Jurnalis Tempo, GP Ansor Kecam Intimidasi terhadap Kebebasan Pers