Olympiacos v Juventus: Waspada di Kuburan Para Raksasa
Rabu, 22 Oktober 2014 – 10:09 WIB

Pemain Juventus Fernando Torres Llorente (kanan) dikawal ketat para pemain Sasuola pada laga yang berlangsung 19 Oktober 2014 WIB lalu. Foto: GIUSEPPE CACACE/AFP
"Kami sadar bahwa hasil seri tersebut adalah langkah mundur. Tapi kini kami berada dalam mental yang baik. Saat ini kami menghadapi seperti laga final Liga Champions. Ini benar-benar waktu yang tepat untuk menang," kata Bonucci seperti dikutip Sporting Life.
Baca Juga:
Bonucci mengakui, stadion tuan rumah memang angker. Mereka mampu menang melawan Atletico, klub yang notabene mengalahkan mereka di matchday kedua grup F (2/10).
"Atletico memang kalah di sana, tapi kami hanya memiliki satu visi saat ini: kemenangan. Kami akan bertandang ke Olympiacos dengan rasa lapar akan kemenangan yang besar," katanya. (aga)
PIRAEUS - Di level domestik, allenatore Juventus Massimiliano Allegri sudah bisa dianggap sukses. Klub berjuluk Bianconerri itu belum terkalahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A