Ombudsman Imbau Publik Tak Terprovokasi Rilis BPK
Minggu, 15 Mei 2016 – 04:44 WIB
Ombudsman sendiri, misalnya imbuh Ida, menerima beberapa pengaduan masyarakat tentang proyek-proyek pemerintah yang mangkrak dan sejenisnya, di mana seharusnya pihak penegak hukum termasuk KPK bertindak lebih progresif.
Baca Juga:
"Atau BPK sendiri yang membesar-besarkannya seraya meminta penegak hukum segera menindaknya. Tapi nyatanya tidak seperti itu, justru temuan penggunaan dana reses yang diangkat. Ombudman berharap masyarakat tidak langsung terprovokasi dengan temuan BPK tentang dana reses DPR yang dianggap fiktif itu," pungkasnya.(fas/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AIA Health X Hadir Beri Perlindungan Optimal dengan Harga Terjangkau
- Pengemudi Taksi Ini Bantu Lansia Pulang ke Rumah, Andre: Pahlawan di Jalanan
- Pekan TV Fujian dan MNC Jalin Kerja Sama, Siap Perkenalkan Budaya Quanzhou di Tanah Air
- Jebolan Indonesian Idol Ini Bakal Sepanggung Lagi di Malam Puncak Ulang Tahun MNC Group
- Terima Aspirasi Aliansi Pejuang Seleksi CPNS 2024, Paul Finsen Mayor Berharap Prabowo Turun Tangan
- Heru B. Wasesa dan Tim Gali Fakta Sejarah Nusantara dari Perspektif Eropa