One Pride MMA Bakal Tayang Di ANTV, Ghea Youbi Bakal Beri Penampilan Spesial
Jumat, 02 September 2022 – 21:03 WIB
Adapun di penayangan perdana One Pride MMA Fight Night 62, pertandingan dimulai dengan partai pembuka, yakni Contender Fight class Welter Weight antara Sandi Pramana melawan Handi Pandini.
Selanjutnya ada pertandingan untuk perbaikan peringkat Class Fly Weight antara Daniel Chandra melawan Stefer Rahardian.
Di penayangan perdana itu, pedangdut Ghea Youbi juga bakal melakukan penampilan spesial. (mcr7/jpnn)
Program One Pride Mixed Martial Arts (MMA) A New Sensation akan hadir di ANTV Home of Real Fighters. Ghea Youbi bakal beri penampilan spesial.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Jawara Duel XII Berkesempatan Tampil di One Pride MMA
- ANTV Bagikan Ribuan Paket Makanan di 8 Lokasi Syuting Masak Besar
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia
- Richa Rathore Tampilkan Cinta Terlarang di Serial Dua Hati Satu Cinta
- Pria Tampan, Cinta, dan Dilema Orang Ketiga di Serial Dua Hati Satu Cinta
- Jawab Kerinduan Penggemar, ANTV Kembali Hadirkan Serial India Anupamaa