Open League Ajak Komunitas Sepak Bola Rasakan Atmosfer Liga Sungguhan
Sabtu, 08 Januari 2022 – 20:26 WIB
Dzaka mengungkapkan platform ini akan resmi diluncurkan pada 30 Januari 2022. Komunitas dapat mendaftarkan diri secara gratis, dan liga bakal digelar pada Maret 2022.
"Liga ini nantinya akan dibagi menjadi 34 provinsi untuk memudahkan komunitas melakukan pertandingan," jelasnya.
Para pemain juga dapat mengetahui penilaian mereka secara langsung. Pelatih dan manajer tim juga dimudahkan menyusun jadwal pertandingan hingga menentukan lapangan. (jlo/jpnn)
Open League mengajak komunitas sepak bola amatir merasakan atmosfer liga sungguhan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Belasan Murid JTS Kelapa Gading Raih Medali Emas & Piala di Tournament of Champions 2024
- Kompetisi Dahua Technology Digelar Untuk Membangun Teknisi Keamanan yang Kompetitif
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- British School Jakarta dan SDN Pondok Jagung 02 Tumbangkan Juara
- Platform Tara Cash Permudah Pelanggan Konversi Mata Uang Kripto
- Dukung Pertumbuhan Komunitas Lokal, SnackVideo Akan Bantu Sediakan Sarana Olahraga