Operasi SAR Sriwijaya Air: Yontaifib, Kopaska Sampai Denjaka Sama-Sama Butuh Alat Ini
Kamis, 14 Januari 2021 – 16:35 WIB
USBL Transponder akan memberikan tanda pada aplikasi komputer jika menangkap sinyal dari CVR.
Alat itu juga pernah digunakan mencari kotak hitam pesawat Lion Air JT 610 yang jatuh di perairan Karawang, pada 2018.
Selasa (12/1) petang, salah satu bagian dari kotak hitam yakni flight data recorder (FDR) atau rekaman data penerbangan telah ditemukan tim penyelam dari TNI AL. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Tim penyelam pasukan elite TNI AL sama-sama menggunakan alat itu dalam operasi SAR Sriwijaya Air SJ182.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- Memperkuat Kemampuan Tempur, Kopaska Latihan Peperangan Laut Khusus
- TNI AL dan SAR Gabungan Terus Mengevakuasi Warga Terdampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
- Menjelang HUT Ke-62, Korps Wanita TNI AL Beranjangsana di Wilayah Jakarta
- Perkuat Hubungan Bilateral, KSAL Terima Kunjungan Panglima Angkatan Laut Kanada