Operasi Senpi Musi 2023, Polrestabes Palembang Amankan Ratusan Senjata Rakitan
Kamis, 16 Maret 2023 – 13:10 WIB
Dalam kesempatan ini, Kapolrestabes Palembang mengimbau kepada masyarakat untuk tidak menyimpan, memiliki, apalagi menggunakan senjata rakitan ilegal.
"Dilarang menggunakan senjata api rakitan, apabila ingin memiliki atau menggunakan senjata api tentunya dilakukan secara legal mengajukan perizinan dan senjata api diperoleh secara resmi," pungkas Ngajib.(mcr35/jpnn)
Operasi Senpi Musi 2023, Sat Reskrim Polrestabes Palembang amankan ratusan senpira.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Pemkot Palembang Buka 10 Ribu Tabungan Gratis untuk Pelajar
- Warga Timor Tengah Selatan Serahkan Senjata & Peluru Aktif ke Korem Wira Sakti
- Bocah di Palembang Terseret Banjir dan Tenggelam, Begini Kejadiannya
- Bocah Tenggelam di Aliran Bendungan Sukajaya Palembang, Tim SAR Langsung Bergerak
- Pelaku Penembakan di Depok Jadi Tersangka
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap