Oposisi Syria Kuasai Wilayah Perbatasan
Kamis, 20 September 2012 – 08:15 WIB

Oposisi Syria Kuasai Wilayah Perbatasan
Menyaksikan aktivitas warga yang menyeberang dengan bebas ke Syria, penjaga perbatasan Turki pun tidak tinggal diam. Mereka langsung menutup perbatasan dua negara. Pemerintahan PM Recep Tayyip Erdogan mengerahkan sejumlah besar polisi untuk mencegah massa bergerak ke perbatasan Syria.
Sebelumnya, oposisi juga berhasil merebut beberapa pos pemeriksaan di perbatasan Turki. Termasuk, salah satu pos pemeriksaan di perbatasan Iraq. Namun, dibandingkan pendudukan pos-pos tersebut, perjuangan di Tal Abyad paling signifikan. Apalagi, sempat terjadi aksi penurunan bendera Syria dan pengibaran bendera oposisi di kota yang berpenduduk sekitar 12 ribu jiwa tersebut.
Sejauh ini, krisis Syria merenggut tak kurang dari 29 ribu jiwa. Sebagian besar di antaranya adalah warga sipil. Selain menelan korban jiwa, konflik juga menyebabkan ratusan ribu warga mengungsi. Saat ini, mereka menghuni sekitar 12 kamp pengungsi di sepanjang perbatasan Syria dan Turki. (AFP/AP/hep/dwi)
DAMASKUS – Krisis Syria belum berakhir. Memasuki bulan ke-18, bentrok antara militer loyalis Presiden Bashar al-Assad dan oposisi Syria terus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza