Oposisi Tembak Jet Tempur Libya
Pertempuran Sengit Berlanjut, Kadhafi Pawai Kemenangan
Senin, 07 Maret 2011 – 06:46 WIB

Oposisi Tembak Jet Tempur Libya
Bahkan, pejuang anti-Kadhafi berhasil menembak jatuh sebuah pesawat tempur Angkatan Udara (AU) Libya dalam pertempuran di dekat Ras Lanuf. Jet tempur Sukhoi Su-24MK buatan Soviet (kini Rusia) itu jatuh di gurun pasir. CNN menemukan puing-puing pesawat tersebut tersebar sejauh hampir satu kilometer.
Bahkan, pejuang anti-Kadhafi berhasil menembak jatuh sebuah pesawat tempur Angkatan Udara (AU) Libya dalam pertempuran di dekat Ras Lanuf, Sabtu lalu (5/3). Jet tempur Sukhoi Su-24MK buatan Soviet (kini Rusia) itu jatuh di gurun pasir. CNN berhasil menemukan lokasinya. Puing-puing pesawat tersebut tersebar sejauh hampir satu kilometer.
Dua pilot jet tempur itu tewas. Jenazah mereka terlihat di lokasi dalam keadaan tanpa kepala. Pada badan pesawat tersebut, terdapat logo Libyan Arab Air Force.
Setelah menguasai Ras Lanuf, pejuang oposisi bergerak ke Sirte, kota kelahiran dan asal Kadhafi di sebelah barat. Bahkan, pergerakan pejuang oposisi kemarin sudah mendekati Sirte. Selanjutnya, mereka siap bergerak ke kota lain dekat Tripoli setelah mengalahkan dan menghancurkan dua kali serangan tentara Kadhafi.
TRIPOLI -- Pemimpin Libya Muammar Kadhafi tetap percaya diri meski kubu oposisi terus berupaya menembus Tripoli dan menjatuhkan dirinya. Setelah
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza