Optimis Masuk Tim Inti Naga Mekes Musim Depan
Jumat, 20 Januari 2017 – 03:30 WIB
“Semakin banyak pesaing akan semakin menantang. Saat menerima tawaran kontrak Mitra Kukar untuk ISL 2017, saya sudah mempertimbangkan matang-matang,” imbuhnya seperti diberitakan Kaltim Post (Jawa Pos Group) hari ini.
Baca Juga:
Melihat semangat tinggi yang dimiliki anak asuhnya, Jafri Sastra mengaku bangga. Bukan tidak mungkin Yogi bakal menjadi salah satu pilihan pemain timnas pada masa mendatang.
“Saya sudah mengenal Yogi sejak lama. Saya tahu dia pemain yang memiliki semangat tinggi. Sebagai pelatih, saya selalu menekankan agar mereka bersaing secara sehat untuk menjadi pilihan utama,” kata eks arsitek Persipura Jayapura itu. (don/er/k16)
Yogi Rahadian berkomitmen melepas julukan sebagai supersub pada Indonesia Super League (ISL) 2017. Dia tidak ingin lagi jadi penghangat kursi
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Jelang Liga 2 Bergulir, Mitra Kukar Datangkan Pemain dari Vamos Indonesia
- Liga 2 Digelar Februari-Maret, Sebegini Besar Hadiahnya
- Tinggalkan Mitra Kukar, Wiganda Pradika Berlabuh ke Perseru Badak Lampung
- Persik Kediri Pengin Andre Agustiar Pulang Kampung
- Ravi Murdianto Berharap Kembali ke Pelukan Mantan
- Mitra Kukar Gagal Lolos ke Semifinal Liga 2, Pelatih Rafael Berges Bilang Begini